Jambu kristal merah banyak diminati selain karna rasanya yang manis, jambu kristal ini juga memiliki kandungan vitamin C yang sangat tinggi. Selain itu terdapat juga beberapa kandungan lain seperti vitamin A, vitamin E, dan vitamin B kompleks. Jambu kristal juga mengandung sejumlah mineral yang penting bagi tubuh seperti magnesium, mangan, zat besi, dan masih banyak lagi.
Keunggulan lain dari jambu kristal adalah rasanya yang lebih manis dan jumlah bijinya yang jauh lebih sedikit dibandingkan dengan jambu biji merah. Hal ini lah yang membuat jambu kristal banyak diminati dan harganya juga menjadi lebih mahal dibandingkan jenis jambu biji lainnya.
Spesifikasi Bibit :
Jenis : Bibit Jambu Kristal Merah
Tinggi : -+ 40 cm